top of page

Inkjet paper adalah kertas yang dibuat khusus untuk printer inkjet. Hasil dari kertas inkjet berbeda dengan kertas biasa dan menghasilkan warna yang lebih tajam. Kertas Inkjet Paper berkualitas karena dilapisi dengan coating khusus sehingga hasil cetak menjadi lebih bagus dengan permukaan yang sangat halus.

 

Inkjet paper memiliki gramatur, ukuran dan permukaan yang berbeda-beda.

 

Memiliki 4 jenis paper yaitu luster, glossy, silky dan satin

 

  •  Luster ini sangat cocok untuk yang menginginkan hasil bagus. Sebab memiliki tingkat kejernihan yang oke dan sangat cocok untuk mencetak foto dengan resolusi yang tinggi. Hasil cetak menggunakan kertas ini menimbulkan efek kulit jeruk dan juga doff
  • Glossy paper memiliki permukaan yang halus dan mengkilap,  hasilnya cukup bagus, menghasilkan pewarnaan yang tajam. Pilihlah ukuran gram yang kecil (tipis) supaya printer tidak kesulitan me-loading kertas
  • Silky paper juga halus dan mengkilap. Akan tetapi memiliki tekstur berbintik seperti permukaan kulit jeruk. Hasil cetak lebih tahan lama, lebih tahan dengan suhu udara, dan menghasilkan warna yang sangat tajam. Tekstur kertasnya membantu gradasi warna lebih hidup
  • Kertas Satin Permukaan Kertas kasar seperti pasir

Inkjet Paper Roll

SKU: 364115376135191
Rp0,00Price
    • Dapat di potong-potong juga sesuai kebutuhan
    • Kertas photo premium
    • Hasil cetak jernih dan istimewa
    • Kualitas foto dan merata di setiap permukaan kertas
    • Dapat di pakai di semua jenis plotter
    • Dapat di pakai di printer yang menggunakan tinta dye maupun pigment
  • Jenis kertas ini menghasilkan kualitas yang bagus dan tahan lama. Jadi cocok digunakan untuk mencetak : sketsa gambar, proof arsitektur rumah, gambar grafik berwarna, brosur, kartu nama, kartu ucapan, proposal, laporan kerja dll

bottom of page